PENUTUR.COM — Timnas Indonesia U 23 secara mengejutkan kalah dari Timnas Filipina dengan skor 1-0 dalam laga penyisihan grup C SEA Games 2025. Kekalahan tersebut membuat Timnas Indonesia U 23 dalam tekanan karena harus bisa menang dalam dua laga terakhirnya. Selain menang di dua laga sisa, Timnas Indonesia juga berharap […]
PENUTUR.COM — Jumlah korban tewas akibat Topan Fung-wong dan Topan Kalmaegi di Filipina meningkat menjadi 259 orang, sementara 114 orang lainnya masih hilang di seluruh negeri, menurut media pemerintah. Pekan lalu, Topan Kalmaegi menghantam Provinsi Cebu dan beberapa wilayah di kawasan Visayas Tengah. Bencana itu menyebabkan 232 orang tewas, 112 […]
PENUTUR.COM — Pusat Peringatan Tsunami Pasifik (PTWC) secara resmi mencabut peringatan tsunami yang sebelumnya dikeluarkan untuk Filipina, Indonesia, dan Palau pada Jumat (10/10). Pencabutan ini dilakukan beberapa jam setelah gempa berkekuatan magnitudo 7,4 Skala Richter (SR) mengguncang wilayah Mindanao, Filipina. “Tidak ada lagi ancaman tsunami dari gempa ini,” demikian konfirmasi […]
PENUTUR.COM — Vietnam berhasil ke final Piala AFF U-23 2025. Hasil ini didapat usai mengalahkan Filipina di semifinal. Laga Vietnam vs Filipina berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jumat (25/7) sore WIB. Vietnam menang dengan skor 2-1, setelah sempat tertinggal lebih dulu. Filipina cukup membuat Vietnam kerepotan di 15 […]
PENUTUR.COM – Timnas Indonesia akan menjalani laga pamungkas babak penyisihan grup B Piala AFF 2024 menghadapi Filipina. Sesuai jadwal, laga Timnas Indonesia vs Filipina akan digelar di Stadion Manahan, Kota Solo, Jawa Tengah, Sabtu 21 Desember 2024 pukul 20.00 WIB. Timnas Indonesia masih memiliki peluang untuk melaju ke semifinal Piala […]
PENUTUR.COM – Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan, Yusril Ihza Mahendra, menegaskan bahwa terpidana mati kasus penyelundupan narkotika, Mary Jane Veloso, sudah tidak bisa lagi masuk ke Indonesia selama seumur hidup. Sebab, saat narapidana (napi) warga negara asing (WNA) dipindahkan ke negara asalnya, maka pemindahan tersebut tidak menghapus […]