PENUTUR.COM — Sidang lanjutan terdakwa Fariz Roestam Moenaf atau Fariz RM dengan kepemilikan narkotik di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, pada Kamis 14 Agustus 2025. Dalam sidang Fariz FM tersebut, Jaksa Penuntut Umum (JPU) menolak seluruh pledoi terdakwa dan kuasa hukumnya dalam kasus narkotika. Sidang perkara nomer 339/Pid.Sus/2025 dengan terdakwa Fariz […]
PENUTUR.COM – Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polres Metro Jakarta Selatan meringkus musisi Fariz RM. Ditangkapnya Fariz RM dibenarkan oleh Kasat Resnarkoba Polres Metro Jakarta Selatan, AKBP Andri Kurniawan. “Benar, inisial FRM diamankan,” ujarnya, saat dihubungi, Rabu (19/2). Adapun Fariz RM ditangkap perihal dugaan penyalahgunaan narkoba. Meski begitu, belum dijelaskan secara […]