PENUTUR.COM — Baru saja menjabat sebagai Wali Kota Ito di Prefektur Shizuoka, Jepang, Maki Takubo langsung menuai kontroversi besar. Belum genap dua bulan menjabat sejak terpilih pada Mei 2025, Takubo mengejutkan publik dengan pengakuannya yang disampaikan lewat konferensi pers pada Senin (7/7). Dalam konferensi pers tersebut, Maki Takubo dengan jujur […]