PENUTUR.COM – Mengenal apa itu virus Hanta yang merupakan penyakit zoonosis yang bersumber dari hewan pengerat seperti tikus. Penularannya kepada manusia sering kali terjadi tanpa disadari karena berlangsung lewat kontak dengan urine, feses, air liur, atau gigitan tikus yang telah terinfeksi. Tanpa kontak langsung sekalipun, seseorang dapat terpapar dengan menghirup […]