PENUTUR.COM — Jonatan Christie menunjukkan performa impresif dalam tur Eropa pada satu bulan terakhir. Dari tiga turnamen yang dimainkan, Jonatan bisa membawa pulang dua gelar juara. Jonatan datang ke tur Eropa dengan kondisi percaya diri. Hal tersebut lantaran ia memenangkan Korea Open dalam turnamen terakhir yang ia ikuti. Pada rangkaian […]
PENUTUR.COM — Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Maman Abdurrahman tengah menjadi sorotan di media sosial. Hal ini diduga lantaran sang istri, Tina Astari menjadi perbincangan usai akun X @MurtadhaOne1 mengunggah sebuah surat resmi dari Kementerian UMKM terkait permintaan fasilitas untuk agenda luar negeri bertajuk ‘Misi Budaya’. Surat resmi […]