PENUTUR.COM — Pelawak Tukul Arwana masih berjuang menjalani masa pemulihan setelah terkena stroke sejak beberapa tahun terakhir. Sang sahabat, Vega Darwanti, pun tak sungkan mengungap kondisi terkini Tukul. Vega mengatakan Tukul baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-62 pada 16 Oktober lalu. Semangat Tukul juga diketahui kian bertambah ketika dijenguk […]