PENUTUR.COM – Kekalahan 2-0 timnas Indonesia dari Irak dalam perebutan tempat ketiga di ajang Piala Asia U-23 membuat peluang pasukan garuda Muda berlaga di Olimpiade Paris kian menipis. Kini hanya tersisa satu kesempatan bagi anak asuh Shin Tae-yong yakni lewat pertandingan playoff melawan wakil Afrika yakni Guinea yang akan diselenggarakan […]
PENUTUR.COM – Laga babak semifinal Piala Asia U-23 selesai digelar pada Selasa, (29/3/4). Dalam laga tersebut Timnas Indonesia U-23 kalah 2-0 dari Uzbekistan dengan sejumlah keputusan yang dianggap kontroversi. Tim asuhan Shin Tae-yong terlihat bermain penuh semangat selama pertandingan. Bahkan mereka mampu bertahan dengan baik dari gempuran serangan Uzbekistan. Bahkan […]
PENUTUR.COM – Perjalanan Timnas Indonesia U-23 di ajang Piala Asia U-23 masih belum terhenti. Usai kalah 2-0 di laga awal melawan tim tuan rumah Qatar, pasukan Garuda menang dua kali atas Australia 1-0 dan menggilas Jordania dengan skor telak 4-1 pada Minggu (21/4). Gol Timnas Indonesia dicetak oleh Marselino Ferdinan […]
PENUTUR.COM – ShinTae-yong memberikan komentar atas kekalahan Timnas Indonesia U-23 dari Arab Saudi U-23 di laga uji coba. Meski kurang puas dengan hasil akhir, Shin Tae-yong mengatakan laga tersebut memang hanya dijadikan untuk melihat kondisi pemain. Timnas Indonesia U-23 sebelumnya kalah 1-3 dari Arab Saudi U-23 di laga uji coba. […]

PENUTUR.COM – Timnas Indonesia berhasil menggasak Vietnam dengan skor telak 3-0 di My Dinh National Stadium, Selasa (26/3). Tiga gol tercipta masing-masing oleh Jay Idzes (9′) dan Ragnar(23′) pada babak pertama dan, Ramadhan Sananta (90+8′) menutup pasta kemenangan Skuad Garuda. Sementara kemenangan atas Vietnam memperbesar peluang Timnas Indonesia untuk melaju […]