PENUTUR.COM — Reza Oktovian alias Reza Arap memenuhi panggilan sebagai saksi terkait kasus meninggalnya Lula Lahfah. Reza diperiksa di Polres Metro Jakarta Selatan, Senin, 26 Januari 2026, tengah malam. Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan, AKBP Mohamad Iskandarsyah menuturkan, Reza tiba sekitar pukul 23.00 WIB. Lebih dari tiga jam, Reza […]