PENUTUR.COM – Dendeng balado khas Padang dapat dengan mudah ditemui di berbagai rumah makan atau restoran Minang. Mengingat rasanya yang lezat serta hasilnya daging yang lembut dan empuk, tak sedikit yang penasaran dengan resepnya. Berikut ini resep lengkap dendeng balado khas Padang, hasilnya rasa yang tidak kalah enaknya. Mau coba […]
PENUTUR.COM – Siapapun tidak akan menolak jika disuguhi dengan menu satu ini: Kue Pukis Lumer. Kue ini rasanya nikmat, lembut manis dan lumer di mulut. Bukan cuma enak, tapi juga gampang dalam proses pembuatannya. Dan yang pasti kudapan ini cocok banget buat teman ngopi sore hari atau camilan seru saat […]
PENUTUR.COM – Sop Durian Keju Mozzarella adalah hidangan pencuci mulut yang menggabungkan rasa manis, creamy, dan gurih dari durian dan keju mozzarella. Hidangan ini terbuat dari campuran daging durian matang yang dimasak dengan susu, santan (opsional), gula, serta dua jenis keju—mozzarella yang meleleh dan cheddar parut. Hasilnya adalah sup yang […]
PENUTUR.COM – Salah satu minuman tradisional khas Betawi yang cukup terkenal dan banyak digemari adalah Bir Pletok. Meksipun namanya bir, minuman tradisional halal dan ini tidak mengandung alkohol, melainkan dibuat dengan aneka rempah pilihan. Bir peletok sering dinikmati sebagai penghangat tubuh dan dipercaya memiliki berbagai khasiat, seperti meningkatkan daya tahan […]
PENUTUR.COM – Salah satu menu khas daerah Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) yang tak disangsikan kelezatannya adalah Ayam Taliwang. Tak heran jika banyak restoran maupun warung makan yang menyediakan menu tersebut. Ayam Taliwang terkenal dengan cita rasa pedas dan gurih, yang bisa menggugah selera. Biasanya disajikan dengan nasi putih hangat […]
PENUTUR.COM – Menu Spaghetti termasuk menjadi salah satu yang banyak disukai. Spaghetti sendiri banyak jenisnya, mulai dari Bolognese, Carbonara, Pesto, Aglio e Olio, dan masih banyak lagi. Kini, Anda tak perlu mahal-mahal makan spaghetti oriental di luar, karena bisa coba sendiri di rumah dengan mempraktikkan resep seperti yang dilakukan Chef […]