PENUTUR.COM — Airbus, produsen pesawat komersial terbesar di Eropa, mengumumkan penarikan besar-besaran terhadap 6.000 pesawat A320 di seluruh dunia karena masalah pada perangkat lunak sistem kendali penerbangan. Recall ini termasuk yang terbesar dalam 55 tahun sejarah perusahaan dan berpotensi mengganggu jadwal penerbangan global. Dikutip dari Reuters, Sabtu (29/11), masalah terungkap […]
PENUTUR.COM – Toyota-Daihatsu tiba-tiba melakukan program pemanggilan kembali alias recall untuk empat produk dari proyek bersama, yakni Rocky-Raize dan Ayla-Agya. Mobil yang masuk program recall ini adalah Daihatsu Rocky 1.2 CVT produksi Juni 2021 hingga Juli 2024 dan Daihatsu Ayla 1.2 CVT produksi Maret 2023-Juli 2024. Keduanya dapat melakukan pemeriksaan […]