PENUTUR.COM — China memastikan jadi juara Sudirman Cup 2025 setelah sukses mengalahkan Korea Selatan 3-1 pada laga final yang berlangsung Minggu (4/5). Bertanding di Fenghuang Gymnasium, Xiamen, tuan rumah China berhasil memimpin lebih dulu melalui sumbangan poin di sektor ganda campuran. Pasangan Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping sukses menaklukkan Seo […]
PENUTUR.COM – Pasangan ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi, menutup laga penentu Grup D Piala Sudirman 2025 dengan kemenangan meyakinkan atas ganda Denmark Alexandra Bøje/Line Christophersen, Kamis (1/5/2025), di Fenghuang Gymnasium, Xiamen. Ana/Tiwi menang dua gim langsung dengan skor identik 21-15, 21-15, dan memastikan kemenangan tim Indonesia atas […]
PENUTUR.COM – Indonesia melangkah ke perempat final Piala Sudirman 2025. Kepastian ini diperoleh usai mengalahkan India dengan skor 4-1 pada pertandingan kedua Grup D di Fenghuang Gimnasium, China, Selasa (29/4). Pada partai perdana, Indonesia harus menelan kekalahan ketika menjalani duel pembuka di nomor ganda campuran. Indonesia yang diwakili Rehan Naufal […]
PENUTUR.COM – Tunggal putra Indonesia M Zaki Ubaidillah melengkapi keunggulan Indonesia 3 – 0 atas Inggris di ajang Piala Sudirman 2025. Dalam pertandingan yang berlangsung di Xiamen Fenghuang Gymnasium, China, Minggu (27/4), Zaki menundukkan Tunggal putra Inggris Nadeem Dalvi dengan 21 – 11, 21 – 14. Kendati sudah unggul 3 […]