PENUTUR.COM – Penyebaran nyamuk Wolbachia masih menimbulkan polemic di masyarakat, ada yang setujum tak sedikit pula yang menolak. Meski begitu, hingga saat ini pemerintah telah melakukan penyebaran nyamuk di lima kota di Indonesia antara lain, Yogyakarta, Jakarta Barat, Bandung, Kupang dan Bontang. Pemerintah meyakini nyamuk wolbachia dinilai mampu untuk mengendalikan […]
PENUTUR.COM – Pemberitaan tentang nyamuk Wolbachia sempat menyita perhatian publik. Pro kontra muncul ketika proyek penyebaran nyamuk ini dimaksudkan untuk mencegah berkembangnya penyakit demam berdarah. Lantas, apa sebenarnya perbedaan nyamuk Wolbachia dengan nyamuk biasa? Peneliti dari Universitas Gadjah Mada (UGM) Dr. Riris Andini Ahmad, BMedsc, MPH, PhD memberikan pandangannya. Menurut […]