PENUTUR.COM – Pemain bertahan Timnas Indonesia, Mees Hilgers dipastikan absen pada laga Indonesia vs Bahrain dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga zona Asia Grup C pada 25 Maret 2025 karena mengalami cedera. Mees Hilgers mengalami cedera pada laga Australia vs Indonesia (20 Maret 2025), pemain FC Twente itu […]