PENUTUR.COM — Presiden terpilih Amerika Serikat, Donald Trump, menunjuk dokter muslim Mehmet Oz, menjadi Kepala Pusat Layanan Kesehatan dan Obat-obatan AS pada Selasa (19/11). Pusat Layanan Kesehatan dan Obat-obatan sendiri merupakan salah satu lembaga federal AS yang bertugas mengurusi masalah-masalah kesehatan, terutama soal asuransi kesehatan bagi 150 warga AS. Trump […]