PENUTUR.COM – Eks Pejabat Mahkamah Agung, Zarof Ricar, terseret dalam kasus suap dan gratifikasi kubu Ronald Tannur. Ronald sebelumnya duduk di kursi pesakitan setelah didakwa atas kematian teman wanitanya Dini Sera Afriyani. Zarof ditangkap di Bali pada Kamis (24/10) kemarin. Penangkapan Zarof hanya beberapa saat setelah tiga hakim PN Surabaya, […]
PENUTUR.COM – Mahkamah Agung (MA) telah memproses kasasi Jaksa Penuntut Umum (JPU) soal putusan hakim Pengadilan Surabaya. Adapun, putusan tersebut terkait dengan vonis bebas terdakwa pembunuhan terhadap Dini Sera, Gregorius Ronald Tannur. Dalam amar putusan dari laman Kepaniteraan MA, Ronald Tannur gagal mendapatkan vonis bebas. “Kabul Kasasi Penuntut Umum Batal […]
PENUTUR.COM – Putusan Mahkamah Agung yang mengubah batas usia minimal calon gubernur dan wakil gubernur 30 tahun saat pelantikan, mendapat respon dari penyelenggara pemilihan umum di daerah. Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta misalnya, menyatakan pihaknya masih menggunakan regulasi lama yang masih berlaku terkait aturan pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024. […]
PENUTUR.COM – Proses pencalonan Wakil Ketua Mahkamah Agung mulai berlangsung. Sejumlah kandidat mulai ancang-ancang untuk maju memperebutkan posisi nomor dua di lembaga tersebut. Nama hakim Suharto yang kini mendudukiKetua  Kamar Pidana Mahkamah Agung (MA), juga dikabarkan ikut mencalonkan diri. Kendati begitu, ia dinilai memiliki catatan buruk karena pernah menganulir vonis […]
PENUTUR.COM – PENUTUR.COM – Mahkamah Agung (MA) meringankan hukuman tiga terdakwa pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat yaitu Putri Candrawati, Ricky Rizal dan Kuwat Ma’ruf. Selain itu MA juga menganulir hukuman mati terhadap mantan Kadiv Propram Polri Ferdy Sambo menjadi hukuman seumur hidup.   Ferdy Sambo awalnya dijatuhi hukuman mati […]