PENUTUR.COM — Terungkap dugaan sementara ledakan misterius di Pamulang, Tangerang Selatan, Banten pada Jumat (12/9). Ledakan yang merusak 13 rumah di mana lima rumah rusak berat itu diduga terjadi akibat ledakan tabung gas ukuran 12 kg. Hal itu terungkap usai Polisi melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di Jalan […]