PENUTUR.COM — Jose Mourinho akan kembali menghadapi bekas klubnya Chelsea pada matchday kedua fase grup Liga Champions 2025/2026, Rabu, (1/10) dini hari WIB. Stamford Bridge bakal menjadi saksi kembalinya “The Spesial One”, pelatih yang tiga kali membantu Chelsea meraih piala Liga Premier Inggris. Pertemuan ini bukan sekadar pertandingan biasa, melainkan […]
PENUTUR.COM — Jose Mourinho sukses meraih kemenangan pertamanya ketika kembali menjadi pelatih Benfica. Pada laga pertamanya, Benfica melakukan tandang ke Estadio Clube Desportivo das Aves, markas AVS Futebol SAD, pada Minggu (21/9). Meskipun bermain di kandang lawan, Benfica berhasil meraih kemenangan dengan skor 0-3. Gol kemenangan Benfica dicetak oleh Georgiy […]
PENUTUR.COM — Fenerbahce resmi mengakhiri kerja sama dengan Pelatih Jose Mourinho. Kabar itu diumumkan melalui akun media sosial klub pada Jumat (29/8). “Pelatih tim utama kami, Jose Mourinho, yang menangani tim sejak musim 2024/25, telah resmi berpisah dengan kami. Kami mengucapkan terima kasih atas segala usahanya untuk tim ini dan […]
PENUTUR.COM – Eks Pelatih ASAL Roma kini sudah bisa kembali memulai petualangannya di dunia sepakbola setelah dikabarkan direkrut oleh salah satu tim papan atas di Turki. Setelah dipecat oleh Roma pada bulan Januari 2024, The Special One menunggu proyek yang tepat untuk datang. Menurut laporan jurnalis asal Italia yakni Gianluca […]
PENUTUR.COM – Chelsea baru saja memutuskan untuk pisah jalan dengan pelatih mereka Mauricio Pochettino. Eks pelatih Paris Saint-Germain (PSG) dan Tottenham Hotspur itu hanya satu musim menangani The Blues. Sejumlah nama kini dijagokan untuk menangani klub yang bermarkas di Stamford Bridge itu. Nama Jose Mourinho kembali muncul dan dianggap sebagai […]

PENUTUR.COM – AS Roma mengumumkan mengakhiri kerjasamanya dengan Jose Mourinho. Pelatih asal Portugal ini dipecat setelah menangani I Giallorossi sejak musim panas 2021. Kabar pemecatan pelatih yang berjuluk The Special One ini pertama kali disampaikan pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano. Tak lama setelah itu pihak klub mengeluarkan pernyataan resmi berpisah […]