PENUTUR.COM — Sesosok mayat pria ditemukan di sebuah kamar kos di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (8/7) sekitar pukul 08.30 WIB. Korban disebut-sebut merupakan diplomat fungsional muda di Kementerian Luar Negeri (Kemlu). Korban diketahui bernama Arya Daru Pangayunan. Pria berusia 39 tahun itu merupakan diplomat muda yang memiliki keahlian khusus […]