PENUTUR.COM — Pengadilan tinggi Malaysia menyatakan Mantan Perdana Menteri Malaysia Najib Razak bersalah dalam persidangan besar keduanya yang melibatkan skandal 1MDB senilai miliaran dolar. Putusan tersebut dikeluarkan Pengadilan Tinggi Kuala Lumpur pada hari Jumat (26/12). Najib, 72 tahun, menghadapi empat dakwaan penyalahgunaan kekuasaan dan 21 dakwaan pencucian uang terkait transfer […]