PENUTUR.COM — Pengadilan Tinggi (PT) Banten mengeluarkan surat pembekuan sumpah advokat terhadap pengacara Firdaus Oiwobo buntut kericuhan di Pengadilan Negeri Jakarta Utara beberapa waktu lalu. Ketetapan itu tertuang dalam surat penetapan nomor 52/KPT.W29/HM.1.1.1/II/2025 yang ditandatangani Ketua PT Banten Suharjono pada Selasa (11/2). “Membekukan Berita Acara Sumpah Advokat Nomor: W29.U/378/HK-ADV/IX/2016 tanggal […]