PENUTUR.COM – PENUTUR.COM – Persidangan kasus penganiayaan David Ozora dengan terdakwa Mario Dandy Satriyo kembali digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa, (22/8). Agenda sidang kali ini adalah mendengarkan nota pembelaan atau pledoi dari terdakwa Mario Dandy. Dalam nota pembelaan yang dibacakannya, Mario Dandy mengaku terkejut dengan tuntutan besaran nilai […]
PENUTUR.COM – PENUTUR.COM – Kejaksaan Agung menetapkan Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan, Ismail Thomas sebagai tersangka kasus dugaan tindak pidana korupsi (Tipikor) pertambangan Sendawar Jaya. Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung Ketut Sumedana mengatakan, Ismail ditetapkan sebagai tersangka dalam penyidikan Tipikor terkait dengan penerbitan dokumen perjanjian pertambangan […]
PENUTUR.COM – PENUTUR.COM – Sidang lanjutan perkara penganiayaan dengan terdakwa Mario Dandy Satriyo dan Shane Lukas yang berlangsung di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa 15 Agustus 2023, akhirnya sampai pada tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) terhadap terdakwa. JPU menuntut Mario Dandy hukuman 12 tahun penjara. Selain tuntutan 12 tahun penjara, […]
PENUTUR.COM – PENUTUR.COM – Mahkamah Agung (MA) meringankan hukuman tiga terdakwa pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat yaitu Putri Candrawati, Ricky Rizal dan Kuwat Ma’ruf. Selain itu MA juga menganulir hukuman mati terhadap mantan Kadiv Propram Polri Ferdy Sambo menjadi hukuman seumur hidup.   Ferdy Sambo awalnya dijatuhi hukuman mati […]
PENUTUR.COM – PENUTUR.COM – Keberadaan Harun Masiku yang selama ini terus menjadi misteri kini mulai menemukan titik terang. Pihak kepolisian menduga Harun Masiku masih berada di Indonesia. Hal ini ditegaskan Kadiv Hubinter Polri Irjen Pol Krishna Murti yang seolah membantah rumor yang selama ini beredar jika tersangka KPK (Komisi Pemberantasan […]