PENUTUR.COM — Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump resmi mengirimkan surat kepada sejumlah kepala negara dunia soal pemberlakuan tarif baru, Senin (7/7) waktu setempat. Termasuk kepada Presiden Indonesia, Prabowo Subianto. Dalam akun Truth Social, Trump menyatakan bahwa hubungan Indonesia dan AS harus berjalan baik dengan perdagangan yang fair. Bahkan, ia […]
PENUTUR.COM — Jabatan Duta Besar (Dubes) Indonesia untuk Amerika Serikat (AS) ternyata alami kekosongan selama hampir dua tahun lamanya. Tercatat Rosan Perkasa Roeslani meninggalkan posisinya sebagai Dubes untuk AS pada 17 Juli 2023 usai dilantik sebagai wakil menteri (wamen) BUMN. Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg) akui telah siapkan […]
PENUTUR.COM — Kementerian Luar Negeri Qatar langsung memanggil Duta Besar Iran, usai Teheran melancarkan serangan balasan ke Amerika Serikat dengan menargetkan pangkalan militer utama AS di Qatar. Korps Garda Revolusi Islam Iran (IRGC) menyatakan enam rudal telah diluncurkan ke pangkalan militer AS di Al Udeid pada Senin (23/6). Dilansir dari […]
PENUTUR.COM — Amerika Serikat akhirnya ikut menyerang Iran pada Minggu (22/6),. Ini dikhawatirkan membuat konflik antara Iran dan Israel semakin luas. Presiden AS Donald Trump mengatakan dalam sebuah unggahan di media sosial x (Twitter), AS telah melakukan serangan yang sangat sukses terhadap fasilitas nuklir Iran di Fordow, Natanz, dan Isfahan. […]
PENUTUR.COM — China mengecam keras negara-negara mengambil langkah negosiasi dengan Amerika Serikat soal kenaikan tarif impor yang diberlakukan Presiden AS Donald Trump. Dalam pernyataannya China mengungkap akan membuat “tindakan balasan” terhadap negara yang melakukan negosiasi dengan AS sehingga mengorbankan negara Tirai Bambu tersebut. Hampir seluruh negara dikenakan tarif dasar impor […]
PENUTUR.COM – Ribuan orang turun ke jalan di seluruh Amerika Serikat untuk memprotes tindakan-tindakan terbaru Presiden Donald Trump. Demonstrasi yang dikenal sebagai “50501” ini dimaksudkan untuk bertepatan dengan peringatan ke-250 dimulainya Perang Revolusi Amerika. Protes ini diadakan di luar Gedung Putih, dealer Tesla, dan pusat kota di banyak kota, dengan […]
PENUTUR.COM — China buka peluang untuk berdialog dengan Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengenai penerapan tarif impor gila-gilaan yang dikenakan pada Beijing. Juru bicara Kementerian Perdagangan China, He Yongqian, mengatakan Beijing bersedia berdialog dengan AS jika Washington berkenan menghormati posisi China setelah dua negara itu saling balas menaikkan tarif impor. […]
PENUTUR.COM – Pemerintah Amerika Serikat (AS) tengah mempertimbangkan untuk membatasi pengunjung asing dari 43 negara, termasuk Rusia. Hal itu dilaporan New York Times (NYT) yang mengutip sejumlah sumber. Harian itu sebelumnya mewartakan bahwa AS sedang mempersiapkan larangan perjalanan baru yang mencakup lebih banyak negara dari yang diteken Presiden Donald Trump […]
PENUTUR.COM – Platform TikTok dikabarkan mulai pulih di beberapa gawai pengguna di Amerika Serikat (AS) setelah sebelumnya pada Minggu (19/1) sempat ditutup aksesnya setelah Undang-Undang pelarangannya berlaku efektif. Meski sudah bisa dikembalikan sebagai aksesnya di beberapa pengguna namun aplikasi TikTok masih belum tersedia di toko aplikasi seperti Apps Store milik […]