PENUTUR.COM — Presiden Rusia Vladimir Putin mengultimatum bahwa Moskow bisa mempertimbangkan menggunakan senjata nuklir dalam menghadapi serangan rudal konvensional yang didukung negara berkemampuan nuklir. Ancaman itu diutarakan Putin melalui doktrin nuklir yang diperbarui Rusia usai mendapat persetujuan sang presiden pada Selasa (19/11). Pembaruan doktrin nuklir Rusia ini ditetapkan sebagai respons […]
PENUTUR.COM — Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menegaskan Ibu Kota Negara (IKN) saat ini belum resmi berstatus sebagai Ibu Kota Negara Republik Indonesia. Dengan begitu otomatis, ibu kota negara saat ini masih berkedudukan di Jakarta dengan status masih sebagai Daerah khusus Ibu Kota (DKI). Menurut Tito penetapan IKN sebagai […]
PENUTUR.COM – Layanan pengaduan masyarakat ‘Lapor Mas Wapres’ yang dibuka oleh Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka sejak Senin (11/11/2024), dinilai banyak mengecewakan masyarakat. Sekretariat Wakil Presiden (Setwapres) kini menerbitkan banyak aturan berupa tata tertib dan alur penanganan pengaduan dalam pelaksanaan program layanan ‘Lapor Mas Wapres’. Dalam aman Instagram @setwapres.ri di […]
PENUTUR.COM — Presiden terpilih Amerika Serikat, Donald Trump, berjanji bakal menghentikan perang Rusia vs Ukraina begitu dilantik sebagai Presiden AS. Dalam pidatonya di gala America First Policy Institute, Kamis (14/11), Trump mengatakan dirinya akan berusaha keras agar peperangan di dunia, khususnya Rusia-Ukraina, berhenti begitu dia memerintah. “Kami akan bekerja keras […]
PENUTUR.COM – Hasil survei Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) menunjukkan elektabilitas pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung-Rano Karno lebih tinggi dibandingkan dua pasangan lainnya. Elektabilitas Pramono-Rano menyentuh angka 46 persen, pasangan calon nomor urut 1 Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) mencapai 39,1 persen dan […]
PENUTUR.COM – Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian, menyatakan setuju agar penyaluran bantuan sosial (bansos) dihentikan sementara selama Pilkada serentak 2024. “Kami setuju, pak. Langsung setuju sekali,” kata Tito, saat menggelar rapat dengar pendapat dengan Komisi II DPR RI di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (12/11). Tito menegaskan, Kemendagri sangat […]