PENUTUR.COM – Masyarakat Indonesia sedang menunggu kepastian Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1446 Hijriah. Menjelang berakhirnya bulan suci Ramadhan, tak sedikit masyarakat yang bertanya-tanya apakah perayaan Idul Fitri tahun ini akan dilaksanakan serentak oleh seluruh umat Muslim di Indonesia. Untuk itu, kapan Lebaran 2025 1 Syawal 1446 Hijriah? Muhammadiyah […]
PENUTUR.COM – Muslim Jaya Butarbutar selaku kuasa hukum Ridwan Kamil akhirnya buka suara. Dimana kuasa hukum Ridwan Kamil tersebut buka suara terkait dengan pengakuan Lisa Mariana. Sebelumnya diketahui bahwa Lisa Mariana mengaku memiliki anak dari hubungan gelap dengan Ridwan Kamil. Muslim diketahui mempersilahkan Lisa Mariana untuk mengungkap aibnya. Namun ditegaskan […]
PENUTUR.COM — Beberapa warga dari Batam, Kepulauan Riau, memutuskan untuk melakukan perjalanan mudik lebaran 2025 jalur Malaysia, karena biayanya terjangkau dibanding penerbangan langsung dari Bandara Hang Nadim, Batam. Salah satu diantaranya yakni Bagas, warga Batam Center yang memiliki perjalanan ke Jakarta dengan transit di Malaysia. Menurut pengakuannya, rute transit membantunya […]