PENUTUR.COM – Makanan transgenik semakin banyak beredar di pasaran. Nilai pasarnya meningkat secara signifikan dari US$ 109,2 juta (Rp 1,7 triliun) pada tahun 2023 diperkirakan menjadi US$ 196,516 juta (Rp 2,6 triliun) pada tahun 2033. Makanan transgenik adalah makanan yang diolah dari tumbuhan hasil rekayasa genetik, atau biasa disebut genetically […]
PENUTUR.COM – Orang biasanya menduga terkena flu saat hidung mengeluarkan lendir. Namun, Anda mesti waspada ketika lendir itu tak kunjung lenyap Jangan-jangan, itulah gejala awal sinusitis. Secara umum, sinusitis adalah problem kesehatan yang diidap 5%-12% populasi, untuk Indonesia itu berarti sekitar 10-24 juta orang. Kata sinusitis berasal dari beberapa rongga […]
PENUTUR.COM – Kopi merupakan minuman populer di seluruh dunia. Pertanyaanya, apakah kafein yang dikandung kopi lebih banyak manfaatnya atau lebih banyak dampak buruknya bagi kesehatan? Apakah kafein hanya terdapat pada kopi? Kafein adalah zat alami yang terdapat pada daun, biji, dan buah pada lebih dari 63 jenis tanaman. Umumnya, yang […]
PENUTUR.COM – Ada beberapa gangguan kesehatan yang populer dikaitkan dengan faktor usia lanjut. Salah satunya adalah rematik. Jumlah kasusnya terus meningkat. Menurut data Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, penderita rematik tahun 2015 sebanyak 72.675 kasus dan tahun 2019 menjadi 102.995 kasus. Rematik bisa didefinisikan sebagai semua gangguan yang menyebabkan rasa sakit […]
PENUTUR.COM – Merokok kelihatannya semakin tidak diminati kaum muda. Perlahan tapi pasti, jumlah perokok semakin menurun. Data WHO tahun 2017 menunjukkan penurunan jumalh perokok, yang semula 1,32 miliar di 2015 turun menjadi 1,30 di tahun 2017. Dan pada 2025 diperkirakan jumlahnya menjadi 1,27 miliar. Walau ada penurunan, jumlah perokok masih […]
PENUTUR.COM – Suno AI (app.suno.ai) adalah platform yang menggunakan AI untuk menghasilkan musik, pidato, dan efek suara dari teks. Ini alat revolusioner yang dapat mengubah cara kita berinteraksi dan membuat konten audio. Dengan Suno AI, siapa pun dapat membuat musik hebat tanpa memerlukan keterampilan musik atau teknis. Edisi gratis memberi […]