PENUTUR.COM – Pemilihan Gubernur Sumatera Utara menjadi salah satu yang menyedot perhatian dalam Pilkada serentak yang akan digelar tahun ini. Sosok Bobby Nasution, yang kini masih menjabat sebagai Walikota Medan bakal ikut ambil bagian. Meski begitu, PDI Perjuangan mengaku tidak gentar menghadapi menantu Joko Widodo yang kini menjadi kader Partai […]
PENUTUR.COM – Pengungkapan kasus pembunuhan Vina Cirebon masih terus berlangsung. Terbaru, Polda Jabar mengumumkan bahwa hanya ada satu DPO dalam kasus pembunuhan Vina Cirebon. Informasi tersebut disampaikan dalam konferensi pers yang dilakukan Polda Jabar pada Minggu, (26/5) dengan menghadirkan sosok Pegi alias Perong yang belum lama ini tertangkap. Berkurangnya jumlah […]
PENUTUR.COM – PENUTUR?COM – Platform media sosial ternama TikTok membagikan kabar yang cukup mengejutkan. Perusahaan teknologi asal Tiongkok itu ditengarai akan melakukan PHK (pemutusan hubungan kerja) besar-besaran terhadap karyawannya di seluruh dunia. Kebijakan ini tentu menimbulkan kekhawatiran dan spekulasi di kalangan para pekerja TikTok. Menurut laporan dari The Information, TikTok […]
PENUTUR.COM – PDI Perjuangan telah membentuk Tim Pemenangan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Nasional 2024 yang bakal dipimipin Adian Napitupulu. “Saat ini sudah dibentuk Tim Pemenangan Pilkada secara nasional yang sudah ditandatangani SK (Surat Keputusan)-nya oleh Ketua Umum PDIP (Megawati Soekarnoputri),” kata Adian saat jumpa pers jelang hari kedua Rapat Kerja […]
PENUTUR.COM – Kakak beradik di Indramayu mendadak viral, dikarenakan mereka berdua terpaksa hidup mandiri demi melanjutkan hidup, mereka juga sudah putus sekolah. Yang menjadi perhatian publik adalah sang kakak yang bernama Sopyah, sejatinya merupakan seorang wanita bahkan beralih profesi menjadi buruh kuli bangunan, dengan mengubah penampilan mirip laki – laki […]
PENUTUR.COM – Bagi semua platform digital yang dianggap tidak kooperatif dalam upaya memberantas judi online, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mengancam akan memberikan tindakan tegas. Tindakan tegas tersebut diwujudkan dalam bentuk pengenaan denda sebesar Rp500 juta per konten. Hal ini disampaikan Menkominfo Budi Arie Setiadi dalam konferensi pers, Jumat, (24/5). […]