PENUTUR.COM — Sosok Mbah Tarman, seorang pria berusia 74 tahun yang menikahi seorang gadis berusia 24 tahun bernama Shela di Desa Jeruk, Kecamatan Bandar, Kabupaten Pacitan mendadak viral. Pernikahan ini menjadi viral karena mahar yang disebut mencapai Rp3 miliar, diberikan dalam bentuk cek dan seperangkat alat sholat. Video prosesi akad […]
PENUTUR.COM — Pusat Peringatan Tsunami Pasifik (PTWC) secara resmi mencabut peringatan tsunami yang sebelumnya dikeluarkan untuk Filipina, Indonesia, dan Palau pada Jumat (10/10). Pencabutan ini dilakukan beberapa jam setelah gempa berkekuatan magnitudo 7,4 Skala Richter (SR) mengguncang wilayah Mindanao, Filipina. “Tidak ada lagi ancaman tsunami dari gempa ini,” demikian konfirmasi […]
PENUTUR.COM — Maria Corina Machado telah dianugerahi Nobel Perdamaian 2025. Machado menjadi ikon dalam perjuangan untuk demokrasi di Venezuela. Di tengah semakin menekannya otoritarianisme, ia tetap teguh membela prinsip-prinsip kebebasan, hak asasi manusia, dan pemerintahan yang adil bagi rakyatnya. Machado menempuh pendidikan di bidang teknik dan keuangan, serta memiliki pengalaman […]
PENUTUR.COM — Kekalahan tipis 2-3 dari Arab Saudi belum menutup peluang Timnas Indonesia melaju ke Piala Dunia 2026. Tim Garuda masih bisa lolos asalkan memenuhi dua syarat penting di laga sisa babak keempat Kualifikasi Zona Asia. Hasil laga di Stadion King Abdullah, Jeddah, Kamis (9/10) dini hari WIB memang membuat […]
PENUTUR.COM — Hamas mengklaim telah mendapatkan jaminan dari para mediator dan Amerika Serikat bahwa perang Israel di Jalur Gaza resmi berakhir. “Kami telah menerima jaminan dari saudara-saudara kami, para mediator, dan pemerintah AS, yang semuanya menegaskan bahwa perang telah berakhir sepenuhnya,” ujar pemimpin Hamas, Khalil al-Hayya, pada Kamis (9/6). Dalam […]
PENUTUR.COM — Menko Bidang Hukum, HAM, Imigrasi dan Permasyarakatan, Yusril Ihza Mahendra memastikan pemerintah Indonesia tidak akan menerbitkan visa untuk seluruh atlet Israel yang ingin mengikuti Kejuaraan Senam Artistik di Jakarta pada Oktober mendatang. “Pemerintah Indonesia tidak akan memberikan visa kepada atlet Israel yang berniat untuk hadir di Jakarta mengikuti […]